
Waspada, Inilah Dampak Buruk dari Olahraga Berlebihan
Tubuh perlu digerakkan agar sistem peredaran darah dan metabolisme tubuh dapat lancar, hal tersebut dapat diatasi dengan berolahraga. Olahraga yang dengan porsi yang tepat akan sangat membantu memperbaiki struktur tulang dan bisa mencegah penyakit-penyakit yang membahayakan. Namun ternyata masih ada beberapa orang yang salah dan masih berlebihan saat olahraga. Terlalu berlebihan ketika berolahraga juga mampu memberikan dampak yang buruk bagi...